Selasa, 24 Desember 2013

TUJUAN LATIHAN TAHAP PERSIAPAN KHUSUS (TPK)




KOMPONEN LATIHAN
TUJUAN LATIHAN
FISIK
Meningkatkan dan mengembangan kemampuan fisik dasar menjadi lebih istimewa (eksklusif) dan spesifik sesuai dengan kebutuhan cabang olahraga.
TEKNIK
TEKNIK (spesifik) sudah mengarah pada kemampuan keterampilan (skill) tinggi (mematangkan teknik) agar dapat maksimal dalam Pelatihan TAKTIK
TAKTIK

MENTAL
atlet dipersiapkan bukan hanya untuk kebutuhan latihan tetapi juga kesiapan mental dalam menghadapi Perlombaan




Contoh latihan fisik yang spesifik cabor
cabor
latihan
atletik
Absolut Speed untuk nomor sprint
Kekuatan maksimal (KI) untuk nomor lempar
Power Endurancenya untuk jarak menengah – jauh,
Special Speed Endurance-nya pelari 800 meter, atau
Aerobik Maksimalnya pelari 5000 – 10000 meter.
taekwondo
Agility - Quickness,
Kekuatan maksimal melalui Koordinasi Intramuskular,
Daya Tahan Kecepatan melalui bentuk Speed – Agility spesifik cabor
sepak bola
Speed - Agility - Quickness,
Speed Strength (Power) dan Power Endurance (PE),
Daya Tahan Kecepatan melalui bentuk Speed – Agility spesifik cabor